Presiden Jokowi Berikan Pernyataan Pada Tragedi Kanjuruhan & Respon Warga Terungkap
Tragedi sepak bola yang dikatagorikan sebagai peristiwa kelam nomor dua dunia, yang terjadi di Stadion Kanjuhuran, Malang, Jawa Timur memang sangat memilukan. Korban meninggal dunia lebih dari 100 orang tersebut termasuk balita dan polisi yang sedang bertugas. Presiden Jokowi melalui kanal YouTube telah mengungkapkan ucapan belasungkawa dan duka cita mendalam kepada keluarga korban. Pada konperensi pers melalui YouTube Sekretariat Presiden yang ditayangkan secara live tersebut pada hari Minggu, 2 Oktober 2022, Presiden Joko Widodo menyampaikan beberapa hal untuk menindaklanjuti tragedi persepakbolaan di Kanjuruhan yang menimbulkan banyak korban dan kerusakan fasilitas stadion dan kendaraan, termasuk mobil milik kepolisian. Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan (ayojakarta.com) Sebagaimana dilaporkan situs berita online ayojakarta.com (2/10/2022) Presiden Jokowi menyatakan bahwa, "Saya menyampaikan duka cita yang mendalam atas meninggalnya 129 orang dalam tragedi Kanjuruha