Posts

Showing posts with the label Ruhut Sitompul

Followers

Apakah Moeldoko Didukung Sebagai Capres Pada Pilpres 2024?

Image
Nama Jenderal TNI (Purnawirawan) Moeldoko, mantan Panglima TNI, yang kini menjabat sebagai Kepala Staf Kepresidenan (KSP) di era pemerintahan Presiden Joko Widodo periode ke 2 ini sempat menjadi trending topic. Hal itu terjadi karena dikaitkan dengan gonjang-ganjing yang terjadi di Partai Demokrat (PD) yang saat ini dipimpin oleh Agus Harimurti Yudhoyono alias AHY, yang juga mantan TNI dengan pangkat Mayor sebelum mengundurkan diri sebagai tentara.  AHY, Ketua Umum Partai Demokrat yang juga putera mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono atau terkenal dengan sebutan SBY telah menyebut nama Moeldoko sebagai salah satu tokoh yang dituding AHY telah mencoba melakukan pengambilalihan, bahkan disebut kudeta terhadap Partai Demokrat. Gerakan itu katanya dilakukan bersama dengan mantan petinggi PD dan tokoh lain yang masih di partai berlambang mirip mobil Mercedez Benz itu.  AHY dan Moeldoko (suara.com) Moeldoko telah membantah isu yang dinamai sebagai kudeta tersebut. Istana pun tel...

Total Pageviews

Real Information